Journal Title | JURNAL NATUR INDONESIA |
Short Title | |
Abbreviation | |
ISSN | 2503-0345 (online) | 1410-9379 (print) |
DOI Prefix | 10.31258/jnat |
Editor in Chief | Dr. Dahlan Tampubolon |
Publisher | Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Riau |
natur@172.16.9.6 | |
Frequency | April & Oktober |
Jurnal Natur Indonesia merupakan jurnal peer-review yang diterbitkan secara berkala pada April dan Oktober oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Riau. Jurnal Natur Indonesia terbit sejak tahun 1998, merupakan jurnal ilmu sains yang menyajikan artikel mengenai hasil penelitian, pemikiran dan pandangan dari peneliti dan pakar dalam bidang biosains (ilmu dasar), meliputi biologi, fisika, kimia dan matematika.
Jurnal ini melibatkan mitra bestari yang menelaah setiap artikel sesuai dengan bidang ilmunya. Nama dan asal institusi mitra bestari tersebut tercantum pada halaman bagian nomor 2 dari setiap volume penerbitan.
JURNAL NATUR INDONESIA has been indexed by: